27/11/10

Saturday Quote


"It is strange that the years teach us patience; that the shorter our time, the greater our capacity for waiting."

25/11/10

dapur "terdesentralisasi" ala Jambon


Dapur darurat "terdesentralisasi"ala Jambon ini berpusat di rumah Om Yando, seorang saudara yang tinggal di Jambon (sekitar 25 km dari Merapi).


Ibu-ibu sepuh berhati mulia ini memasak bergantian, agar tidak memberatkan mereka..setiap dapur mendapat giliran bertugas selama 3 hari saja. Jumlah yang memasak juga tidak banyak, hanya 3-4 orang.


Nasi bungkus dengan lauk sederhana namun bergizi sudah siap antar..

23/11/10

penggalan cerita ..

Ketika kita menoleh ke belakang, selalu saja ada yang tertinggal dan terlewatkan.

Mungkin peristiwa bersejarah, mungkin kejadian penting dalam hidup kita,

Atau mungkin juga..... Cinta

Cinta yang setia, yang selalu menunggu seperti memori yang akan selalu tinggal dalam otak manusia

Seperti seseorang dari masa lalu yang bisa datang kapan saja, menghampiri untuk mengulang semua yang pernah atau belum sempat terjadi

Tanpa kita sadar, kita melewatkan begitu banyak cinta, begitu banyak kesempatan indah yang kita biarkan pergi begitu saja bahkan tanpa sempat singgah sedikitpun..

Seringkali cinta datang tanpa sempat terucap, cinta yang hanya terpenjara dalam mata dan hati, cinta yang menunggu dengan setia bahkan seringkali tanpa pernah terucap..

Lalu

ketika kita sadar, mungkin saja semua sudah terlambat...terkubur dan dirubah atas nama waktu...

Saat kita tersadar, hal terbaik yang bisa kita lakukan adalah tersenyum menyaksikan cinta itu bersembunyi tanpa pernah menoleh kembali kepada kita

Karena waktu tidak akan bisa kembali, tidak seperti jalanan yang bisa kita lalui berulang kali

Dan bila cinta datang menghampiri tepat saat kita menoleh ke masa lalu

Tepat disaat yang salah, saat cinta sudah terbagi, saat cinta tidak lagi bisa saling memiliki...

Maka biarkan cinta itu pergi dan kembali kepada kebahagiaannya

Biarkan cinta hidup dalam apa yang memenjarakannya saja, kekal sampai waktu kita habis.


{ Thanks for inspiring, L :* }

05/11/10

Morning

What is "Morning" to you?

I googled "Morning" quotes the moment i finished my first glass of mineral water, i wanted to know what is "Morning" to famous people like them and here they are ..


Prayer is the key of the morning and the bolt of the evening.

I look upon death to be as necessary to our constitution as sleep. We shall rise refreshed in the morning.

I wake up every morning at nine and grab for the morning paper. Then I look at the obituary page. If my name is not on it, I get up.

In the sweetness of friendship let there be laughter, and sharing of pleasures. For in the dew of little things the heart finds its morning and is refreshed.

Probably the happiest period in life most frequently is in middle age, when the eager passions of youth are cooled, and the infirmities of age not yet begun; as we see that the shadows, which are at morning and evening so large, almost entirely disappear at midday.

In the morning a man walks with his whole body; in the evening, only with his legs.

A man is a success if he gets up in the morning and gets to bed at night, and in between he does what he wants to do.

A person is a success if they get up in the morning and gets to bed at night and in between does what he wants to do.


For most of them, "Morning" means very important, it's a GATE and a key to a success life.

To me .. "Morning" is always a BEGINNING, beginning of a new life. It's when the birds starts singing and the dew starts falling .. i love it as much as i love the weather. I have plenty of reasons why i love "Morning" ! I love it coz' it's another chance from God, another chance to see all the family i love, another chance to meet all the friends i care, another chance to learn and to fix things, another chance to say "i love you, mother", another chance to meet my destiny, another chance to say "i'm sorry", another chance to hear all the music i love, another chance to say "thank You God", another chance to do something, and etc.

"Morning" means a lot to me! and if i may borrow Mohandas Gandhi's word, it is a KEY to everything! That's why i always trying so hard to start all of my morning with SMILE and POSITIVE ENERGY ..

Good morning you all, happy Friday! Don't forget to SMILE.. and may you all have a bright blessed day!! :) :)