Dapur darurat "terdesentralisasi"ala Jambon ini berpusat di rumah Om Yando, seorang saudara yang tinggal di Jambon (sekitar 25 km dari Merapi).
Ibu-ibu sepuh berhati mulia ini memasak bergantian, agar tidak memberatkan mereka..setiap dapur mendapat giliran bertugas selama 3 hari saja. Jumlah yang memasak juga tidak banyak, hanya 3-4 orang.
Nasi bungkus dengan lauk sederhana namun bergizi sudah siap antar..
Tidak ada komentar:
Posting Komentar